Pengabdian Masyarakat Jurusan Sanitasi Lingkungan Tahun 2020

PENGABDIAN MASYARAKAT TAHUN 2020

No. Tim Peneliti (Peneliti Utama, dst) Judul Penelitian Nama Tim Mahasiswa Sumber Pendanaan Skema
1 Rabia Zakaria, M.Kes Magdalena Tompunuh,M.Pd Alvira A. Mohamad, M.Kes Yanti Mustafa,SKM Memelihara Daya Tahan Tubuh Serta Memberikan Ketenangan Pikiran Dalam Menjalani Kehamilan Dan Persiapan Persalinan Melalui Prenatal Gentle Yoga Sebagai Upaya Pencegahan Covid-19 Pada Ibu Hamil Di Wilayah Puskesmas Kabila   DIPA PKW
2 Yusni Podungge SST,M.Kes Tumartony Thaib Hiola,S.Pd,M.Kes Ika Suherlin,SST,M.Kes Siti Choirul, M.Tr.Keb Pencegahan Infeksi Virus Covid-19 Pada Tenaga Kesehatan dan Tenaga Pendukung Pelayanan Kesehatan Maternal di Wilayah Puskesmas Kota Timur Wiwit D.P. Putri Zaskia P.Monoarfa DIPA PKW
3 Sulastri Pua Age, SKM, M.Pd Indra Haryanto Ali, SKM,M.Epid Rahman Suleman, M.Kes Pemanfaatan Sarana IPAL Komunal Dalam Mengolah Limbah Rumah Tangga di Desa Dutohe Moh. Diki P.Laiya Nurain Hiola Rara Datunsolang DIPA PKM
4 Puspita Sukmawati Rasyid,SST, M.Kes Bun Yamin M. Badjuka, S.Pd, M.Kes Juli G. Caludia,SST,M.Kes Sulastri Pua Age, SKM, M.Pd Vyani Kamba,Ssi,M.PH Pendampingan Ibu Hamil Pada Masa Social Distanting Dalam Upaya Mencegah Kejadian BBLR di Kecamatan Hulonthalangi   DIPA PKW
5 Sulastri Pua Age, SKM, M.Pd Vyani Kamba,Ssi,M.PH Dr.Dra.Henny Panai, S.Kep.M.Pd Hafni Gobel,M.Kes Herman P.Luawo,M.Kep Pemantauan Tumbuh Kembang Anak Melalui Pemberdayaan Masyarakat di Wilayah Kerja Puskesmas Kota Timur   DIPA PKW
6 Tumartony Thaib Hiola,S.Pd,M.Kes Putri A. Mahdang, M.KKK Indra Hayanto Ali, SKM, M.Epid Yanti Musataf, SKM Edukasi dan Sosialisasi Gerakan Berhenti Merokok Untuk Mendukung Germas di Kelurahan Pauwo Satya Haryo Wahyudi Tri N.Pou Susi F. Santoso DIPA PPDM
7 Bun Yamin M.Badjuka,S.Pd,M.Kes Rahman Suleman,M.Kes Yazmin Armin Abdullah,SKM,M.Kes Novalia Warow, S.Tr.Kes Peningkatan PHBS Dalam Rangka Memutus Rantai Penyebaran Covid-19 Melalui Pembuatan Alat Cuci Tangan Rafly Manoppo Bilal Rachman Rahmi Gani DIPA PPDM
8 Rabia Zakaria, M.Kes Magdalena Tompunuh,M.Pd, Alvira Anggriana Mohamad, Yanti Mustafa Pemeliharaan Daya Tahan Tubuh Serta Memberikan Ketenangan Pikiran dalam Menjalani Kehamilan dan Persiapan Persalinan melalui Prenatal Gentle Yoga sebagai upaya Pencegahan Covid 19 pada Ibu Hamil di Wilayah Puskesmas Kabila Kab. Bone Bolango   DIPA  
Scroll to Top